Tingkatkan Kunjungan Wisatawan Regional Dikabupaten Batu Bara

Sektor Wisata Dikabupaten Batu Bara berpotensi meningkatkan Pendapatan Asli Daerah,terutama Wisata Bahari yang sejak lama sudah dikenal banyak kalangan dari Luar Kabupaten Batu Bara,puncaknya dihari – hari besar dan liburan.
Investasi sektor wisata Bahari saat ini sedang berjalan bertahap demi tahap dan masih didominasi warga Kab.Batu Bara sendiri.